
Pasuruankab.bnn.go.id, Pasuruan – Bidang Rehabilitasi dalam kesempatan kali ini melaksanakan kegiatan Screening Intervensi Lapangan (SIL) untuk menjangkau para klien yang membutuhkan layanan rehabilitasi.
Kegiatan SIL ini disambut positif oleh pihak keluarga & calon klien, karena dengan begini mereka merasa sangat terbantu dengan adanya informasi yang lengkap & juga edukasi yang inspiratif. Semoga dengan adanya kegiatan ini bisa sangat membantu masyarakat untuk lebih mudah mendapat informasi & juga pelayanan rehabilitasi dengan maksimal.
Product & Credit : Humas BNNK Pasuruan
#IndonesiaBersinar
#soberasyik
#jatimsangar
#sobatgesit
#BNNKPasuruan